Sebutkan 5 bahan buatan yang digunakan untuk produk kerajina

Sebutkan 5 bahan buatan yang digunakan untuk produk kerajinan dan berilah contoh nya

Jawaban

Pertanyaan : Sebutkan 5 bahan buatan yang digunakan untuk produk kerajinan dan berilah contohnya

Jawaban :

5 bahan buatan dalam kerajinan antara lain yaitu :

  1. Gips
  2. lilin
  3. sabun
  4. bubur kertas
  5. clay
  6. kardus

Bahan buatan kerajinan merupakan bahan dasar pembuatan suatu kerajinan produk dalam beberapa tahap proses yang cenderung lebih mahal dibandingkan dengan bahan alami.

Contoh hasil produk kerajinan dari bahan buatan antara lain yaitu :

  • Kerajinan dari sabun

kerajinan pada Sabun bisa diolah dengan dua teknik yaitu dengan membentuk sabun dan mengukir sabun.biasanya kerajinan yang dibuat berbentuk hiasan.

Contohnya : dalam bentuk Bunga,Kelinci,Boneka,dan ikan

  • Kerajinan dari lilin

Kerajinan dari lilin ini dibuat dengan cara mudah ,sederhana serta praktis yaitu dengan melakukan pencairan dengan proses pemanasan diatas api yang menjadi bentuk kerajian unik.

Contohnya : Kerajinan dari lilin dalam cangkir

  • Kerajinan dari gips

Kerajinan dati gips dibuat dengan teknik bantuan cetak ,yang akan menghasilkan kerajinan hiasan pada dinding dan mainan seperti hiasan.Contohnya : dalam bentuk ikan ,burung,boneka dll

  • Kerajinan dari clay

Kerajinan dari tanah liat buatan yang terbuat dari parafin ,bubur kertas,polymer dan tepung dengan beberapa macam clay.Contohnya : dalam bentuk Mainan anak anak,dan boneka,bunga,buah dll

Pelajari lebih lanjut

?Mengenai contoh kerajinan bahan lunak alami dan buatan

12941227″ class=”sg-link”>12941227

?Mengenai contoh bahan buatan keajinan

1420271″ class=”sg-link”>1420271

?Mengenai unsur estetika dan ergonomis dalam kerajinan

10771846″ class=”sg-link”>10771846

Detail jawaban :

Mapel : Prakarya ( Seni)

Kelas : 8

Kata kunci : Bahan buatan dalam kerajinan

Kode : –

#OptiTeamCompetition

Leave a Comment