Jelaskan pengertian seni grafis?

Jelaskan pengertian seni grafis?

Jawaban

Pengertian Seni grafis adalah sebuah ungkapan visual ke dalam bidang dua dimensi, sebagai salah satu cara dalam menciptakan karya seni rupa dengan memanfaatkan media cetak mencetak, yang dilakukan dengan menggunakan media cetak, dan sebuah karya diharapkan dapat direproduksi atau dilipatgandakan dalam jumlah tertentu tanpa mengubah/ menghilangkan orisinalitasnya.

Pembahasan

Ada pendapat dari ahli yang juga mengungkapkan pengertian seni grafis. Salah satunya adalah Danton Sihombing. Menurutnya, Seni grafis atau desain grafis ialah sesuatu yang mempekerjakan bermacam elemen seperti marka, simbol, penjelasan verbal yang divisualisasikan melalui tipografi dan gambar baik dengan metode fotografi ataupun ilustrasi.

Pelajari lebih lanjut
  1. Materi tentang Pengertian desain grafis menurut para ahli.. 10 ya..  11247837″ class=”sg-link”>11247837
  2. Materi tentang Apakah pengertian seni grafis?  1985614″ class=”sg-link”>1985614
  3. Materi tentang Apa pengertian seni grafis?.  236640″ class=”sg-link”>236640

========================

Detil Jawaban

Kode          : 11.3.1

Kelas          : 11 SMA

Mapel         : Seni Budaya

Bab             :  Pengetian Seni

#AyoBelajar

Leave a Comment