Apakah arti allah swt mempunyai nama as sabur
Jawaban
Allah selain maha pengasih lagi maha penyayang allah juga memiliki salah satu asma yaitu as-sabur yang berarti maha penyabar maka dari itu allah mengatakan,“adakah yang lebih sabar daripada aku…”. Kita tentu sering mendengar kata orang yang mengatakan sabar itu tak ada batasnya padahal tahukah sebenarnya allah dengan asma’ul husnanya as-sabur sangat senang bersama orang-orang yang sabar.