1. Sikap awal gerakan langkah biasa aktivitas gerak berirama adalah . . . .
Jawaban
1. Berdiri tegak (A)
2. Langkah ke belakang (B)
3. Berdiri istirahat (B)
4. Anjur kanan (C)
5. Langkah keseimbangan (D)
6. Langkah rapat (C)
7. Langkah biasa (A)
8. Dua lengan ke depan dan belakang (D)
9. Satu lengan ke samping (C)
10. Dua lengan ke depan dan belakang (D)
Pembahasan
Senam irama atau ritmik adalah jenis dari sekian banyak olahraga yang dilakukan dengan gerakan-gerakan dari anggota tubuh dengan bantuan iringan lagu atau musik yang dilakukan secara bersamaan.
Unsur-unusur pada senam irama, yaitu:
- Unsur kekuatan
- Unsur ketrampilan
- Unsur keluwesan
- Unsur keseimbangan
- Unsur ketepatan
- Unsur keindahan
- Unsur kelenturan
Prinsip pada olahraga senam irama, yaitu:
- Irama
- Fleksibilitas gerakan tubuh
- Kontinuitas gerakan tubuh
Jenis-jenis dari senam irama, yaitu:
- Individu atau perorangan
- Kelompok
Jenis langkah yang digunakan pada olahraga senam irama, antara lain:
- Langkah Silang (Kruispas)
- Langkah Depan (Galoppas)
- Langkah Biasa (Looppas)
- Langkah Rapat (By Trekpas)
- Langkah keseimbangan (Balanspas)
- Langkah Lingkar (Huppelpas)
- Langkah Samping (Zijpas)
- Langkah Putar Silang (Draipas)
- Langkah Tiga (Wallpas)
- Langkah Ganti (Wisselpas)
- Langkah Pantul (Kaatpas)